
Demikianlah, pada hari Jumat 30
Nopember 2012, puluhan umat Paroki Santo Fransiskus Xaverius Sadohoa
Kendari berkumpul untuk menyaksikan secara bersama-sama film
“Soegija”. Film yang menceritakan tentang pahlawan nasional
sekaligus Uskup pribumi pertama Indonesia. Pemutaran film ini
dilaksanakan di aula paroki serta juga disaksikan bersama-sama pastor
paroki, dan dimulai pada pukul 18.30.
Foto-foto dapat dilihat di sini
Tidak ada komentar:
Posting Komentar